1. sebutkan peralatan telekomunikasi yang anda ketahui?
- telepon
- radio
- televisi
- jaringan komputer
2. jelaskan kelebihan telepon genggam di bandingkan dengan telepon konversional ?
- telepon genggam atu lebih dikenal dengan sebutan handpone atau di singkat dengan HP , adalah sebuah perangkat telekomunikasi elektronik yang mempunyai kelebihan, kemampuan dasar yang sama dengan telepon konversional, namun handpone dapat di bawa kemana-mana (portable) dan tidak perlu disambungkan dengan jaringan telepone menggunakan kabel (nirkabel;wireless).
3. sebutkan tujuan dari jaringan komputer?
tujuan dari jaringan komputer antaralain:
- membagi sumber daya, contoh nya berbagai pemakaian printer, CPU , memori , hardisk
- komunikasi, contohnya suray elektronik (SMS), instant messaging, chatting
- akses informasi, contihnya web browsing.
latihan2.2 halaman 20
1. jelaskan fungsi kerja dari CPU?
CPU berfungsi seperti kalkulator, hanya saja CPU jauh lebih kuat daya pemrosesannya. Fungsi utama dari CPU adalah melakukan operasi aritmatika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan ketik, pemindai, tuas kontrol, maupun tetikus. CPU dikontrol menggunakan sekumpulan instruksi perangkat lunak komputer. Perangkat lunak tersebut dapat dijalankan oleh CPU dengan membacanya dari media penyimpan, seperti cakram keras, disket, cakram padat, maupun pita perekam. Instruksi-instruksi tersebut kemudian disimpan terlebih dahulu pada memori fisik (RAM), yang mana setiap instruksi akan diberi alamat unik yang disebut alamat memori. Selanjutnya, CPU dapat mengakses data-data pada RAM dengan menentukan alamat data yang dikehendaki.
2. konvwesikan bilangan biner (basis 2) di bawah ini menjadi basis 10.
a. 00101 =
( 0X24) + (0X23) + (1X23) + (0X21) + (1X20) = 5
b.10010=18c.11100=28
d.10102=20
3. apakah perbedaan antara byte dan bit?
- bit : informasi terkecil yang dapat di tangani komputer.
byte : yaitu setiap 8 bit di kelompokan menjadi 1 byte. satu byte akan menghasilkan 1 karakter huruf, angka, tanda baca, dan sebagainya
4. apakah kepanjangan dari ASCII
- american standart code for information interchange
5. jelaskan fungsi dari kode ASCII di komputer
- sebagai karakter untuk mengendalikan komputer
LATIHAN 2.3 HALAMAN 25
1. sebutkan 4 komponen utama penunjang komputer
- perangkat masukan ( input devices )
- perangkat pemerosesan ( central processing unit/CPU)
- perangkat penyimpanan ( sroage devices)
- perangkat keluaran ( output divice )
2. jelaskan secara singkat mengenai CPU?
CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu : ALU (Arithmatical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer. CPU merupakan tempat memroses instruksi-instruksi program, yang pada komputer micro disebut micro processor (pemroses mikro).
3. Apabila anda mempunyai CD-ROOM dengan kecepatan 40 kali , maka berapakah kecepatan transfer perdetik nya ?
40MB
4. apakah fungsi dari flash disk ?
Flashdisk sering disebut sebagai USB Drive, Pen Drive, Pocket Drive, atau microdisk. Di dalam perangkat ini, tertanam controller dan memori penyimpan data yang bersifat non – volatile alias tidak akan hilang meskipun tidak terdapat daya listrik. Komponen flashdisk lebih sederhana dan relative lebih sedikit dibandingkan dengan hardisk . Hal ini disebabkan karena flashdisk tidak memerlukan piringan, motor, atau part lain yang berkerja secara mekanik.
5. apakah yang dimaksud dengan resolusi gambar ?
Resolusi gambar mendeskripsikan tentang banyaknya detil gambar yang tersimpan. Resolusi gambar bisa juga digunakan untuk mendefinisikan tentang gambar digital, video, maupun yang lainnya.
Resolusi gambar dapat diukur dengan berbagai macam cara. Pada dasarnya, resolusi mengukur seberapa dekatnya suatu garis dapat dibedakan dengan yang lainnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar